Nasi goreng ampela

Bahan Dasar :

  • 450 gram nasi
  • 2 pasang hati dan ampela lumuri garam lalu goreng
  • 1 butir telur, kocok
  • 3 sdm minyak goreng
Bumbu halus :

  • ¹/2   sdt garam
  • 4 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 4 cabai merah
  • 4 cabai hijai
  • ¹/4 bubuk mrica
Bumbu pelengkap :

  • 3 sdm kecap manis
  • 2 sdm saus tomat
  • 3 sdm bawang goreng
  • Penyedap rasa secukupnya
Cara memasak :

  • Iris iris ati ampela lalu sisihkan
  • Bumbu halus bisa di cincang kasar atau uleg sesuai selera. Tumis dengan minyak gorebg hingga mengeluarkan bau yang khas. Tambahkan garam dan mrica
  • Masukkan ati ampela dan telur kocok kemudian aduk sampai rata lalu masukan nasi aduk kembali sampai rata semuanya
  • Tambahkan penyedap rasa secukupnya, saus tomat dan kecap lalu aduk sampai rata
  • Terakhir bawang goreng lalu aduk hingga rata
  • Sekitar 10 menit nasi siap disajikan

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Nasi goreng ampela"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel